Mega Tugaskan Puan
Untuk Gaet Pemilih Perempuan

jpnn.com - JAKARTA - Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan akan berupaya keras untuk meraup pemilih dari kalangan perempuan. Untuk itu, partai pimpinan Megawati Soekarnoputri itu meluncurkan program PDIP Rumah Perempuan yang ditangani langsung oleh Puan Maharani yang tak lain anak pasangan Megawati-Taufik Kiemas.
Karenanya, Puan yang di DPP PDIP dipercaya sebagai Ketua DPP Bidang Perempuan dan Pemberdayaan Masyarakat itu akan mengedepankan isu-isu perempuan sebagai program PDIP.
JAKARTA - Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan akan berupaya keras untuk meraup pemilih dari kalangan perempuan. Untuk itu, partai pimpinan Megawati
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- PSI Adopsi Ide Partai Super Tbk Jokowi, Ini Kata Pakar soal Dampaknya
- Posisi Letkol Teddy di Seskab Langgar UU TNI, TB Hasanuddin: Harus Mundur dari Militer
- TB Hasanuddin Ungkap Beberapa Pasal Menarik Perhatian dalam DIM RUU TNI
- Kanang Desak Bersih-Bersih Total Sebelum Kolaborasi dengan Danantara
- Rustini Muhaimin Menggelar Bakti Sosial saat Bersafari Ramadan ke Gunungkidul
- Kata Said PDIP Soal Masa Jabatan Ketum Partai Digugat: Saya Kira MK Akan Hormati Kedaulatan Parpol