Megan Lynne Young Miss World 2013
Miss Indonesia Hanya Bertahan di 10 Besar
Minggu, 29 September 2013 – 06:42 WIB

Megan Lynne Young (tengah). Foto: Miftahudin/Radar Bali
Runner up 2 Ghana (Carranzar Naa Okailey Shooter), Runner 1 Miss Prancis (Marine Lorphelin), dan Miss Filipina (Megan Lynne Young) dinobatkan menjadi Miss World 2013.
“Selamat malam dan ini spesial momen yang spesial dalam hidup saya. Saya tidak menyangka,” kata Miss Filipina Megan Lynne Young, sambil meneteskan air mata karena terharu. Kemudian, Miss World 2012 asal China Wenxia Yu juga memasang mahkota kepada Miss World 2013 itu.(dwi/pit)
NUSA DUA-Usai menjalani masa karantina selama tiga mingguan di Bali, akhirnya Megan Lynne Young Miss Filipina dinobatkan sebagai Miss World 2013,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pernyataan Maxime Bouttier Setelah Melamar Luna Maya
- Potret Zaskia Gotik Pulang dari Rumah Sakit, Gendong Anak Ketiga Pakai Daster
- Bantah Dipecat, Razman Ungkap Alasan Mundur dari Kasus Vadel Badjideh
- Pulang dari Amerika, Putra Ray Sahetapy Antar Sang Ayah ke Permakaman
- Gong Myung Kembali, Vidio Suguhkan Drama Korea Way Back Love
- Kebahagiaan Zaskia Gotik dan Sirajuddin Mahmud Dikaruniai Anak Ketiga