Megawati Curhat, Merasa Lelah, Setiap Malam Dibalur-balur

Sebelumnya, Megawati Soekarnoputri kembali mengumumkan bakal calon kepala daerah - wakil kepala daerah yang diusung di Pilkada Serentak 2024.
Dari 60 calon Kepala Daerah itu terdiri dari 6 bakal calon gubernur dan bakal calon wakil gubernur, 38 bakal calon bupati dan bakal calon wakil bupati, serta 16 bakal calon walikota dan bakal calon wakil walikota.
Adapun, 6 bakal calon gubernur dan bakal calon wakil gubernur yang resmi diusung PDIP untuk Pilkada serentak 2024, yakni:
1. Sulawesi Utara, Steven Kandouw - Letjen TNI (Purn) Alfred Denny Djoike Tuejeh
2. Banten, Airin Rachmi Diany - Ade Sumardi
3. Jawa Tengah, Andika Perkasa - Hendrar Prihadi atau Hendi.
4. Gorontalo, Hamzah Isa - Andurrahman Abubakar Bahmid.
5. Nusa Tenggara Timur (NTT), Yohanis Fransiskus Lema - Jane Natalia Suryanto.
Saat mengumkan nama-nama calon kada-wakada di Pilkada 2024, Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri mengaku lelah sehingga setiap malam dibalur-balur.
- Perintah Ibu Terdengar dalam Sidang Hasto, Ronny: Bukan Bu Mega
- Berbelasungkawa Meninggalnya Paus Fransiskus, Hasto: Beliau Tokoh Perdamaian Dunia
- Bukan Hasto, Ini Nama yang Disebut Sebagai Pemberi Suap PAW Harun Masiku
- Saksi Mengaku Hanya Berasumsi Ada Uang Suap dari Hasto
- Bikin Surat Lagi, Hasto Kian Yakin Perkara yang Menjeratnya sebagai Pengadilan Politik
- Sidang Lanjutan Hasto Kristiyanto Dihadiri Elite PDIP, Kepala Daerah, dan Keluarga