Megawati dan Jokowi Punya Keresahan yang Sama Soal Isu Ini, Apa Itu?
"Kalau swasta untuk mencari harta karun, seperti saya ingat mengambil tenggelamnya Kapal Titanic. Nah, seperti hal ini seharusnya bisa dilakukan," ujar Ketua Dewan Pengarah Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) itu.
Selanjutnya, kata Megawati, konsep Digital Twin bisa dimanfaatkan lebih jauh untuk memprediksi perubahan cuaca ekstrem menghadapi potensi krisis pangan dunia.
Dia menyebutkan urusan perubahan cuaca ekstrem menjadi perhatian serius dirinya bersama Presiden RI Jokowi karena berkaitan dengan urusan pangan.
"Jadi, beliau sangat khawatir dan saya juga khawatir mengenai pangan dunia. Nah, itu juga harus dipikirkan oleh semua elemen bangsa tidak terkecuali. Karena apa? Sebab, kalau terjadi terus perubahan musim yang sangat ekstrem, masalah pangan bisa terjadi,” kata Megawati. (ast/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Megawati Soekarnoputri mengaku punya keresahan yang sama dengan Jokowi menyikapi isu ini. Apa itu?
Redaktur : Fathan Sinaga
Reporter : Aristo Setiawan
- Bertemu Jokowi, Ridwan Kamil Singgung Anies dan PDIP Kini Bergabung
- Jokowi Minta Masyarakat Pilih Ridwan Kamil, Supaya Menang 1 Putaran Seperti Prabowo
- Warga Timor Tengah Selatan Serahkan Senjata & Peluru Aktif ke Korem Wira Sakti
- Jokowi Bakal Ikut Ridwan Kamil Blusukan Jika Diajak
- Jokowi: Saya Dukung Ridwan Kamil karena Rekam Jejak
- Jokowi Sebut Lebih 80 Paslon Minta Dukungan untuk Memenangkan Pilkada