Megawati Geram Kedaulatan Udara Kepri Dikuasai oleh Singapura
Senin, 30 November 2015 – 04:58 WIB

Ketua umum PDI Perjuangan, Megawati juga menyempatkan berkunjung ke galangan kapal Angrek Hitam di Kabil, Batam, Minggu (29/11). Foto: Batam Pos / JPNN.com
jpnn.com - BATAM - Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarno Putri menegaskan bahwa negara ini masih memiliki segudang masalah yang harus dibereskan.
Untuk itu, ia meminta kepala daerah turut serta membantu negara untuk membereskan masalah itu satu demi satu. Tidak terkecuali dengan masalah yang ada di provinsi Kepri.
Salah satunya masalah kedaulatan udara di Kepri. Presiden ke-5 Republik Indonesia ini geram karena untuk mendaratkan pesawat di Kepri saja harus minta izinnya dari Singapura.
Baca Juga:
Untuk itu, Megawati meminta kepada Calon Gubernur Kepri terpilih nantinya secepatnya membereskan masalah tersebut.
"Ini sangat ironis. Jadi ini menjadi tugas-tugas kepala daerah terpilih," katanya.(ian/ray/jpnn)
BATAM - Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarno Putri menegaskan bahwa negara ini masih memiliki segudang masalah yang harus dibereskan.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gunung Kidul Jadi Lokasi Perdana Proyek Wakaf Strategis Kemenag
- Ahmad Luthfi Kembalikan Status Bandara Ahmad Yani Jadi Internasional, Alhamdulillah
- Pengumuman untuk Warga Depok, Mulai 4 Mei Ada CFD di Jalan Margonda
- Pria Terjatuh Dari Flyover SKA Pekanbaru, Begini Kronologinya
- Muhammadiyah-Polres Tanjung Priok Perkuat Sinergi Jaga Kamtibmas dan Kegiatan Keagamaan
- Kakorlantas Polri Apresiasi Upaya Polda Riau Jaga Keamanan Lewat Operasi Ketupat