Megawati : Indonesia Masih Punya Harga Diri
Jumat, 17 Agustus 2012 – 10:21 WIB

Megawati : Indonesia Masih Punya Harga Diri
Meski demikian Presiden kelima RI itu tetap menegaskan bahwa masih banyak yang harus dilakukan Indonesia sebagai sebuah bangsa. "Umur 67 tahun sebagai sebah bangsa itu masih muda. Oleh karena itu masih banyak yang bisa kita lakukan," pungkasnya.
Baca Juga:
Megawati menambahkan, peringatan17 Agustus kali ini merupakan momen yang istimewa karena berdekatan dengan hari raya Idul Fitri. Karenanya di sela-sela acara peringatan 17 Agustus itu, Megawati juga membagikan bingkisan lebaran kepada ratusan anak yatim-piatu.(ara/jpnn)
JAKARTA - Ketua Umum PDI Perjuangan, Megawati Soekarnoputri menyatakan bahwa generasi mendatang harus tetap memiliki rasa nasionalisme. Menurut Megawati,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses Yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Perpres Kantor Komunikasi Kepresidenan Digugat ke MA, Ini 4 Pasal yang Dipersoalkan
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin
- KPPI 2025 Siap Digelar, PENEMU Dorong Perempuan Ambil Peran Strategis