Megawati Suarakan Perdamaian Korsel-Korut Dilakukan Lewat Budaya dan Ekonomi

Megawati Suarakan Perdamaian Korsel-Korut Dilakukan Lewat Budaya dan Ekonomi
Presiden Kelima RI Megawati Soekarnoputri. Foto: Tim Media DPP PDIP for JPNN.com

Setelah sambutan Perdana Menteri Korsel Lee Nak-yon, Megawati akan menjadi pembicara pertama yang menyampaikan pandangannya di forum itu, Kamis (29/8) pagi waktu setempat. (tan/jpnn)

 

 

 


Presiden Kelima RI Megawati Soekarnoputri mengharapkan perdamaian Korea Selatan dan Korea Utara semakin kuat, dalam artian bukan sekadar secara politik, namun juga dari sisi budaya dan ekonomi.


Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News