Megawati Tak Salami Surya Paloh, Ruhut Sitompul Singgung Pertemuan Gondangdia
Kamis, 03 Oktober 2019 – 14:00 WIB

Ruhut Sitompul. Foto: dokumen JPNN.Com
Seharusnya, elite-elite KIK lain bisa menunggu apa yang dihasilkan dari pertemuan antara Megawati - Prabowo.
BACA JUGA: Penjelasan PDIP dan NasDem Soal Viral Video Megawati Tak Salami Surya Paloh
"Saya saja sebagai kader PDI Perjuangan merasa enggak pas juga kok itu. Di sana kita punya kawan ya, sama-sama. Ya kita tunggu hasilnya baru nanti bikin apalagi supaya lebih paripurna hasilnya. Bukan di sana lagi jalan, di sini lagi jalan bersamaan. Itu enggak elok," jelas Ruhut.(fat/jpnn)
Simak Videonya:
Politikus PDI Perjuangan Ruhut Sitompul melihat memang ada hal yang mengganjal dalam hubungan Ketua Umumnya Megawati Soekarnoputri dengan Surya Paloh.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Jawaban Puan Maharani Soal Rencana Penunjukan Plt Sekjen PDIP
- Perintah Bu Mega, Kepala Daerah dari PDIP yang Belum Retret Ikut Gelombang Kedua
- Pakar Sebut Gap Politis Bikin Prabowo & Megawati Sulit Bertemu
- Wamendagri Apresiasi Dukungan Megawati pada Retret Kepala Daerah
- Hasto Kristiyanto: Saya Baik-Baik Saja, Semangat Juang Tak Padam
- AHY Berkisah soal Megawati dan Prabowo Tak Suka Demokrat Dibegal