Megawati Tertawa Saat Lagu Jarji Jarbeh Didendangkan, Lihat Ekspresi Mereka

Suasana makin meriah ketika Encik melanjutkan lagu dengan mengubah lirik dari nama Ganjar berganti kepada Puan.
"Wanji, Wanbeh, Puan Siji, Puan Kabeh," begitu penggalan lirik yang dinyanyikan Encik.
Setelah menyinggung Puan, Encik juga mengubah liriknya secara khusus untuk Megawati.
"Di sini ada Bu Mega. Bu Mega ketua kita. Beliau memang bijaksana. Kita semua mendukungnya. Maji, mabeh, Mega siji, Mega kabeh," tutur Encik.
Potongan lirik itu lalu disambut tawa Megawati dan seluruh jajaran DPP PDIP. Presiden kelima RI itu bahkan tersipu malu saat ubahan lirik itu disampaikan.
Setelah menyasar kepada Megawati, Encik mengarahkan liriknya kepada Prananda Prabowo atau yang akrab disapa Nanan.
Encik juga melanjutkan lagunya dengan menyinggung Olly Dondokambey dan Rano Karno. (ast/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Megawati Soekarnoputri tertawa setelah mendengarkan lagu Jarji Karbeh hasil karya Sri Krishna Encik.
Redaktur : Fathan Sinaga
Reporter : Aristo Setiawan
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo
- Gibran Buat Konten Bonus Demografi, Deddy PDIP: Jangan Banyak Bikin Video, Kerja Saja
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul MPR Ganti Gibran, Deddy PDIP Semringah
- TNI Masuk Kampus, Legislator PDIP: Perguruan Tinggi Bukan Medan Pertempuran
- Kongres PDIP Bakal Diisi Acara Pengukuhan Megawati Sebagai Ketua Umum
- Mbak Puan Sentil Israel soal Serangan di Palestina