Mejeng di Hannover Messe 2023, Pupuk Indonesia Grup Perkuat Posisi sebagai Perusahaan Global

Mejeng di Hannover Messe 2023, Pupuk Indonesia Grup Perkuat Posisi sebagai Perusahaan Global
Teknologi karya Pupuk Indonesia itu mampu mengawasi distribusi pupuk bersubsidi secara real time.

Panji juga menjelaskan transformasi industri 4.0 di lingkungan Pupuk Indonesia grup telah memberikan dampak positif terhadap kinerja keuangan audited perusahaan. Pada 2022, Pupuk Indonesia berhasil membukukan peningkatan EBITDA sebesar Rp 30,78 triliun atau 224% dari target Rp 13,74 triliun.(chi/jpnn)

Melalui Hannover Messe 2023, Pupuk Indonesia terus memperkuat posisinya sebagai perusahaan global di bidang pupuk, petrokimia, dan layanan industri lainnya.


Redaktur & Reporter : Yessy Artada

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News