Meksiko v Argentina: Ulang Memori 2006
Minggu, 27 Juni 2010 – 10:22 WIB

BICARA - Bintang veteran Meksiko, Cuauhtemoc Blanco (tengah), sempat berbincang dengan wasit saat laga terakhir grup A lawan Uruguay, 22 Juni lalu. Foto: Getty Images/FIFA.com.
"Lagi pula, kondisi tim kami saat ini jauh lebih bagus daripada tim edisi 2006 lalu," sambung defender Rafael Marquez. "Pada masa itu (2006), tidak banyak pemain Meksiko yang bermain di Eropa. Sementara Argentina sudah menjadi tim mapan dengan pemain-pemain terbaik di dunia. Kali ini, kami jauh lebih siap," tegas pemain yang merumput di Barcelona tersebut.
Sayang, tren perjalanan Meksiko sepanjang fase grup tidak mencerminkan optimisme Marquez. Langkah Meksiko tidak terlalu mulus. Mereka sempat ditahan imbang 1-1 oleh tuan rumah Afsel, dan kalah 0-1 kepada Uruguay. Namun, mereka mampu menumbangkan tim favorit Prancis. (na/bas)
Perkiraan Pemain
Argentina (4-3-3): 22-Romero (g); 17-Gutierrez, 2-Demichelis, 13-Samuel, 6-Heinze; 8-Veron, 14-Mascherano, 7-Di Maria; 10-Messi, 9-Higuain, 11-Tevez
PRETORIA - Argentina memupus harapan Meksiko untuk melangkah ke babak perempat final Piala Dunia 2006. El Tri - julukan timnas Meksiko - kandas setelah
BERITA TERKAIT
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat
- Pengakuan Blak-blakan Pelatih Madura United Seusai Laga Melawan Persebaya
- Sudirman Cup 2025: Menanti Sinergi Pemain Senior dan Junior
- NBA Playoffs: Thunder Mencukur Grizzlies dengan Rekor Gila!
- Final Four Proliga 2025: Hanya LavAni yang Belum Ternoda