Melacak Kasus Covid-19, Dinkes OKU Menyiapkan 1.000 Unit Alat Tes Cepat Antigen
Senin, 09 Agustus 2021 – 05:55 WIB
"Dengan adanya alat ini diharapkan dapat mencegah penyebaran Covid-19 agar tidak meluas sehingga Kabupaten OKU dapat keluar dari zona merah," ungkapnya.
Berdasarkan data terakhir yang dirilis Satgas Covid-19 Kabupaten OKU per 6 Agustus 2021, jumlah kasus positif di wilayah itu mencapai 629, sembuh 481, meninggal dunia 65. Sebanyak 83 pasien sedang menjalani perawatan di rumah sakit. (antara/jpnn)
Dinkes OKU sudah menyiapkan 1.000 unit alat tes cepat antigen untuk melacak kasus Covid-19 di wilayah tersebut agar tidak menyebar luas.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Eddy-Riezky Komitmen Hapus Pungli dan Hadirkan 'Satu Desa 5 Sarjana' di Sumsel
- 36 Orang di Sumsel Meninggal Akibat DBD, Waspada!
- Video Narapidana di OI Diduga Berpesta Narkoba di Sel Viral, Ini Kata Kadivpas
- Ganesha Operation Bekali Siswa Sumsel Menghadapi Seleksi Masuk Perguruan Tinggi yang Ketat
- Sanksi Pidana Menanti Kades & Lurah yang Melanggar Netralitas di Pilkada 2024
- Eddy Santana-Riezky Aprilia Dorong Pemerataan Pembangunan di Sumsel