Melaney Ricardo: Perutku Sakit Kayak Digunting-gunting

Melaney Ricardo: Perutku Sakit Kayak Digunting-gunting
Melaney Ricardo. Foto Instagram/melaney_ricardo

Akan tetapi, dia kembali merasakan sakit bahkan migrain saat menstruasi.

"Sampai akhirnya hemoglobin (HB) mulai stabil, tetapi aku akhirnya ke dokter karena perutku sakit kayak digunting-gunting," jelasnya.

Setelah diperiksa dokter kandungan, Melaney Ricardo akhirnya mengetahui bahwa dirinya mengalami adenomiosis. (ded/jpnn)

Presenter Melaney Ricardo ternyata menjalani operasi pengangkatan rahim baru-baru ini.

Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News