Melbourne Kota 21 Paling Menyenangkan di Dunia
Senin, 10 November 2014 – 09:01 WIB
Untuk kehidupan malam, Bangkok ibukota Thailand yang secara tradisional memang sudah sangat terkenal akan hal tersebut mendapat bintang lima.
Kota lain mendapat bintang lima adalah London karena klub dan konser, New York untuk aktivitas, Tokyo untuk bar dan belanja, Buenos Aires (Argentina) untuk klub olahraga, dan Moskow (Rusia) untuk museum.
Sebuah pemeringkatan terbaru menempatkan kota Melbourne di tempat 21 dari sekitar 1830 kota di dunia sebagai tempat yang paling menyenangkan (fun
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kabar Australia: Sejumlah Hal yang Berubah di Negeri Kangguru pada 2025
- Misinformasi Soal Kenaikan PPN Dikhawatirkan Malah Bisa Menaikkan Harga
- Dunia Hari Ini: Mantan Menhan Israel Mengundurkan Diri dari Parlemen
- Dunia Hari Ini: Pemerintah Korea Selatan Perintahkan Periksa Semua Sistem Pesawat
- Jakarta Punya Masalah Kucing Liar, Penuntasannya Dilakukan Diam-diam
- Dunia Hari Ini: Ada Banyak Pertanyaan Soal Kecelakaan Pesawat Jeju Air