Melly Mono Ubah Kebiasaan dalam Lagu Singgah
Senin, 12 September 2022 – 16:29 WIB

Melly Mono. Foto: Dok. RK Music
Melly Mono bersyukur akhirnya bisa merilis lagu Singgah.
Baca Juga:
Ini merupakan karya yang menandai 20 tahun dirinya berkarier di industri musik Indonesia.
Tidak berhenti di situ, Melly Mono berharap bisa mengeluarkan album solo dalam waktu dekat.
"Sebagai penyanyi rasanya belum sah kalo belum punya album. Buat aku ini penting sih, apalagi bentuknya album fisik ya," tambah Melly Mono yang menjalani karier solo selama 9 tahun belakangan ini. (ded/jpnn)
Sembilan tahun menjalani karier solo, penyanyi Melly Mono kini merilis lagu terbaru yang berjudul Singgah.
Redaktur & Reporter : Dedi Yondra
BERITA TERKAIT
- Datangi Kantor Komisi Yudisial, Paula Verhoeven Laporkan Hakim Sidang Perceraian
- Paula Verhoeven Datangi Kantor Komisi Yudisial, Ada Apa?
- Pengepungan di Bukit Duri Tayang Mulai Hari Ini
- Selena Gomez Terpilih Jadi Woman of the Year Billboard Latin 2025
- Cerai dari Baim Wong, Paula Verhoeven Curhat Begini
- Luar Biasa, Film Animasi Jumbo Raih 4 Juta Penonton