Memaknai Pidato Jokowi, Prabowo: Percaya Pimpinan dan Jangan Mau Diprovokasi
Selasa, 16 Agustus 2022 – 23:09 WIB

Menhan Prabowo Subianto saat Sidang Tahunan MPR dan Sidang Bersama DPR - DPD Tahun 2022 di Gedung Nusantara, Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (16/8). Foto : Ricardo
Kepala negara kemudian mengungkit perang di Ukraina dan potensi krisis pangan, energi, serta keuangan sebagai tantangan Indonesia ke depan.
"Seratus tujuh negara terdampak krisis, sebagian di antaranya diperkirakan jatuh bangkrut. Diperkirakan 553 juta jiwa terancam kemiskinan ekstrem, dan 345 juta jiwa terancam kekurangan pangan dan kelaparan," ujar Jokowi.
Menurut Jokowi, ujian terhadap krisis pangan hingga energi tidak mudah bagi dunia, termasuk Indonesia.
"Semua ini harus kita hadapi dengan kehati-hatian dan dengan kewaspadaan," ucap eks Gubernur DKI Jakarta itu. (ast/jpnn)
Menurut Prabowo, pidato Jokowi bisa diartikan mengajak seluruh elemen bangsa tetap tenang menghadapi persoalan seraya mengedepankan gotong royong
Redaktur : M. Adil Syarif
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Paus Fransiskus Meninggal, Prabowo: Dunia Kehilangan Sosok Panutan dalam Kemanusiaan
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi
- Billy Mambrasar Tepis Isu Yayasannya Dapat Kemudahan Menggarap Program MBG
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo