Memalukan, Begini Duduk Perkara Cekcok Thomas Tuchel dan Antonio Conte
Senin, 15 Agustus 2022 – 11:30 WIB

Pelatih Chelsea asal Jerman Thomas Tuchel.(AFP/DANIEL MIHAILESCU)
Laga Chelsea vs Spurs sendiri berakhir imbang 2-2. The Blues sejatinya unggul melalui Kalidou Koulibaly (19') dan Reece James (77').
Sayang, keunggulan tim asal kota London itu tidak bertahan hingga akhir laga lantaran Spurs mampu menyamakan kedudukan melalui Pierre-Emile Hojbjerg (68') dan Harry Kane (90+6').
Dengan hasil ini, Chelsea untuk sementara duduk di posisi ketujuh klasemen sementara Premier League dengan empat poin dari dua laga.
Adapun untuk Tottenham Hotspur berada di peringkat keempat, tetapi unggul agresivitas gol dari Chelasea.(mcr16/jpnn)
Thomas Tuchel dan Antonio Conte terlibat perseteruan panas saat laga Chelsea vs Tottenham Hotspur di pekan kedua Premier League musim 2022/23
Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- Soal Pengalaman di Liga Champions, Bastian Schweinsteiger Belum Move On dari Momen Ini
- Liga Inggris: Bekuk Tottenham, Chelsea Tembus Peringkat 4 Besar
- Chelsea Harus Bayar 5 Juta Pounds ke MU jika Batal Mempermanenkan Sancho
- Chelsea vs Copenhagen: Asa Kevin Diks cs Masih Terbuka
- Kevin Diks Cedera Saat Copenhagen Ditaklukkan Chelsea
- Bagaimana Kondisi Kevin Diks Seusai Cedera Melawan Chelsea?