Memalukan, Oknum Sekdes Ditangkap Nyabu
Sabtu, 02 Januari 2016 – 12:45 WIB

Ilustrasi. Foto: Pixabay
jpnn.com - ROHIL - Polsek Simpang Kanan berhasil meringkus dua tersangka penyalahgunaan narkotika jenis sabu, Kamis (31/12). Dari dua tersangka salah satunya adalah oknum sekretaris desa di Kecamatan Simpang Kanan.
“Kedua tersangka ditangkap di salah satu rumah di Dusun Rawa Mulia, Kepenghuluan Simpang Kanan. Satu diantaranya berinisial AZ adalah sekretaris desa. Satu lagi Suherman,” jelasnya.
Dari tangan kedua tersangka, diamankan barang bukti berupa dua paket kecil sabu, dua mancis dan satu set alat isap (bong). “Pemeriksaan masih berlanjut,” terangnya lagi.
Baca Juga:
Tak lupa dia mengimbau kepada masyarakat agar melaporkan jika menemukan tindak pidana.(mx/pr14/ray)
ROHIL - Polsek Simpang Kanan berhasil meringkus dua tersangka penyalahgunaan narkotika jenis sabu, Kamis (31/12). Dari dua tersangka salah satunya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Seorang Polisi di Makassar Kena Panah, Pelakunya
- Terdakwa Korupsi Dana Desa Dituntut 5,6 Tahun Penjara
- Begini Peran Abi Aulia dalam Pembunuhan Ibu dan Anak di Subang, Amelia Terkapar
- Polisi Usut Pengeroyokan Pelajar SMK di Cianjur yang Viral
- 3 Residivis Kasus Narkoba di Bali Berulah Lagi
- Viral Pria Acungkan Pistol ke Pengendara Mobil di Kotbar Parahyangan, Kapolres Cimahi Bilang Begini