Memalukan, Perompak Jadikan Indonesia Seperti ATM!
Senin, 08 Agustus 2016 – 22:05 WIB

Kelompok Abu Sayyaf. Foto: dok. AFP
Menurut Wakil Ketua Umum Partai Gerindra ini, adalah kewajiban bagi negara untuk menyelamatkan setiap warga negara dari tangan penyandera. Dia mendesak pemerintah bergerak cepat menyelesaikan masalah ini.
"Apakah dengan cara diplomasi atau transaksi, menurut saya tidak lagi penting karena ini sudah menyangkut harkat dan martabat bangsa. Tapi penyanderaan itu tidak boleh berulangkali terjadi apalagi di perairan laut relatif berdekatan," pungkasnya.(fas/jpnn)
JAKARTA - Wakil Ketua DPR RI, Fadli Zon menyayangkan kembali terjadinya penyanderaan terhadap satu kapten kapal asal Indonesia di perairan timur
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Seleksi PPPK 2024 Belum Tuntas, Kapan Pendaftaran CPNS 2025?
- Ribuan Warga Kampung Sawah Tolak Gerai Miras di Kartika One
- Kejagung Garap Dirkeu Adaro Setelah Periksa Petinggi Berau Coal & Pamapersada
- DPR Apresiasi Pengangkatan Honorer jadi PPPK, Menyinggung soal Sanksi
- 7 Program Prioritas Herman Deru untuk Pemerataan Kesejahteraan Rakyat di Sumsel
- 5 Berita Terpopuler: Banyak Honorer Gagal Tes PPPK Tahap 2, RPP Turunan UU ASN Harus Mengakomodasi, Begini Penjelasan BKN