Memantapkan Calon Enterpreneur Muda Indonesia Lewat National Youth Summit
Minggu, 14 April 2019 – 19:59 WIB
"Bonus demografi pemuda ini harus dimaksimalkan. Enterpreneur muda, ukan hanya sekadar dagang, tapi juga membangun kewirausahaa , ada mreativitas, ada techno preneur ada juga religiopreneur
"kami harap forum ini menjadi forum silaturahmi saling mengenal, saling berbagi pengalaman terutama dari senior sekaligus mentor, mulai dari Menpora, Ustaz Yusuf Mansyur, dan juga Merry Riana," ungkap Ni'am
Dia berharap, cerita sukses yang dibagikan oleh orang-orang tersebut bisa membangkitkan semangat dan motivasi anak muda untuk sukses demi kejayaan Indonesia ke depan. (dkk/jpnn)
Sebanyak 2.000 orang lebih terlihat sangat antusias mengikuti kegiatan National Youth Summit Kemenpora di Grand Sahid, Jakarta, Minggu (15/4) siang.
Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Sembilan Inorga Ramaikan Jakarta Sport Festival 2024
- Kemenpora Pastikan Pembangunan Kepemudaan Selaras dengan Asta Cita Prabowo-Gibran
- HSP 2024, Menpora Dito Sebut Kemenpora Siap Sebagai Orkestrator Implementasi Perpres No 43 Tahun 2022
- Presiden Prabowo Titip Pesan Lewat Menko PMK saat Peringatan Hari Sumpah Pemuda di TMII
- Kemenpora Berikan Penghargaan di Malam Puncak Hari Sumpah Pemuda ke-96, Ini Daftarnya
- Peringatan Hari Sumpah Pemuda, Kemenpora Gelar Konser & Penghargaan