Membedah Arti Penting Marketplace Bagi UMKM
Kamis, 28 Februari 2019 – 12:49 WIB
Ketua Umum Aprindo Roy Nicholas Mandey mengatakan bahwa jumlah gerai secara nasional mencapai 40 ribu.
Dari jumlah itu, hanya 500–600 gerai yang beroperasi di kawasan Indonesia Timur.
”Jumlah itu masih sedikit. Makanya, ekspansi ke luar Jawa, khususnya Indonesia Timur, masih menjanjikan,” kata Roy saat ditemui pada Selasa (26/2). (agf/res/ell/c10/hep)
Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin) menilai marketplace sangat ampuh untuk mendongkrak pertumbuhan usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM).
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Buka Peluang Pasar UMKM ke Luar Negeri, Bea Cukai Tingkatkan Sinergi Antarinstansi
- Perluas Akses Pembiayaan UMKM, BNI Gandeng Batumbu
- Kadin dan Pemerintah Indonesia Berpotensi Dapatkan Pendanaan untuk Transisi Energi & Rumah Murah dari Inggris
- OJK: Hadirnya PP 47/2024 Berdampak Positif Bagi Keberlangsungan UMKM ke Depan
- Jadi Ancaman Global, Aksi SIAP Lawan Dengue Diluncurkan
- Peruri dan BPR Percepat Layanan Keuangan Digital bagi UMKM