Membedah Peluang Timnas Sepak Bola di Asian Games 2018
jpnn.com, JAKARTA - Tim nasional sepak bola Indonesia diwajibkan melaju ke semifinal Asian Games 2018.
Target itu memang sangat berat karena Indonesia bukanlah raksasa di pentas Asia.
Selain itu, Indonesia juga hanya merebut perunggu pada SEA Games 2017 dan PSSI Anniversary Cup 2018.
Meski demikian, Ketua Umum PSSI Edy Rahmayadi tetap menuntut pelatih timnas Luis Milla membawa skuat Merah Putih ke babak empat besar.
”Kami punya target empat besar. Milla harus tunjukkan itu,’’ kata Edy ketika ditemui Jawa Pos di sela-sela pertandingan Piala AFF U-17 di Sidoarjo
Apabila target tersebut tercapai, bukan mungkin Milla akan kembali ditunjuk jadi pelatih timnas.
Saat ini posisi untuk pelatih timnas senior kebetulan kosong menjelang Piala AFF 2018.
’’Kami juga akan lakukan seleksi untuk pelatih. Dalam waktu dekat akan ada jawaban sambil menunggu hasil Asian Games 2018,’’ kata Edy.
Tim nasional sepak bola Indonesia diwajibkan melaju ke semifinal Asian Games 2018.
- Warganet: Pembukaan Olimpiade Paris Beda Kelas dengan Asian Games 2018
- Raih Emas di SEA Games 2023, Timnas U-23 Indonesia Dapat Kartu Keanggotaan GarudaMiles Platinum
- SEA Games 2023: Indra Sjafri Menyebut Rotasi Bukan untuk Recovery, Tetapi
- Dahlan Iskan Ungkap Sosok Arsitek Gala Dinner G20 Bali di GWK, Ternyata
- Wishnu Wishnu
- Ajang Formula E Dibandingkan dengan Asian Games 2018, Raja Pane: Enggak Elok Rasanya