Membedah Sepak Terjang Jurgen Klopp Bawa Liverpool Juara Liga Inggris
Pelatih asal Belanda berusia 37 tahun itu telah membuat Liverpool terkesan, karena polesannya di tim U-16 Liverpool sebelum ditarik menjadi pelatih pengembangan tim inti pada 2015.
Tiga tahun kemudian, Ljinders hengkang guna menjadi manajer NEC Nijmegen di Belanda.
Ternyata, itu cuma tugas singkat dan begitu selesai Klopp tak ragu menariknya lagi ke Liverpool pada awal musim 2018-2019, untuk mengisi celah yang ditinggalkan Buvac.
Baik Krawietz dan Lijnders adalah asisten manajer.
Tidak ada hierarki dan keduanya mengisi peran penting dalam tim Klopp.
Krawietz mengelola tim yang terdiri dari empat analis, dengan fokus kepada semua aspek permainan sebelumnya dan mendatang.
Ini adalah peran yang begitu integral yang menguatkan sesi latihan dan seleksi tim.
Dia berada di tempat latihan setiap hari.
Chief Football Writer BBC Phil McNulty membedah bagaimana Klopp menjadi otak di balik transformasi Liverpool hingga menjuarai Liga Premier Inggris 2019-2020.
- Liverpool vs Chelsea, Arne Slot: Mereka Mungkin Lawan Terberat Kami
- STY Punya Bahasa Cinta, Sikapnya kepada Suporter Mirip Jurgen Klopp
- Klopp Minta Fan Liverpool Mendukung Penuh Arne Slot
- Liverpool Umumkan Arne Slot Pelatih Baru yang Menggantikan Juergen Klopp
- Tinggalkan Liverpool, Jurgen Klopp Pensiun dari Lapangan Hijau?
- Berpisah dengan Liverpool, Jurgen Klopp Beri Sambutan Hangat kepada Arne Slot