Membentuk Kedisiplinan Anak dengan Menyenangkan
Rabu, 17 Mei 2017 – 20:27 WIB
Membentuk Kedisiplinan Anak dengan Menyenangkan. Kepala PAUD Tadika Puri Heny Kurnia. Foto Esti/Radar Gresik/JPNN.com
“Mengajak mereka demokrasi sejak dini, tak perlu dengan aturan yang banyak bisa dilakukan dengan dua hingga tiga poin,” lanjut Heny.
Ia menambahkan, mendidik anak untuk disiplin dari kecil akan mempermudah mereka berproses. Terpenting, menerapkan konsep disiplin harus dimulai dari diri sendiri saat berhadapan dengan si kecil.
“Beri contoh langsung, sehingga anak mudah meniru tanpa mereka melakukan banyak pertanyaan dan pembelaan diri,” imbuh dia. (est/rof)
Kedisiplinan adalah salah satu kunci keberhasilan. Sikap kedisiplinan anak harus tumbuh bersama dengan perkebangannya.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 5 Makanan Kaya Protein untuk Vegan
- Tingkatkan Suasana Hati dengan Mengonsumsi 5 Teh Ini
- Dapat Sambutan Positif, Ramadan Rhapsody 2025 Raup Omzet Fantastis
- Kombinasi Minyak Zaitun dan Kunyit, Bikin Rambut Sehat Secara Alami
- Hilangkan Kerutan di Wajah dengan Menggunakan 7 Ramuan Herbal Ini
- Cegah Pikun dengan Rutin Mengonsumsi Kunyit