Memori Manis di Marina Bay Sands
Jumat, 09 November 2012 – 13:52 WIB
Piriyapinyo petinju hebat. Tapi dengan persiapan maksimal yang sudah jalani saya yakin bisa mempertahankan gelar sekaligus memberikan kekalahan pertama untuk lawan," kata Chris John saat dihubungi kemarin.
Baca Juga:
Petinju yang pernah menekuni olahraga wushu ini menyatakan melawan Piriyapinyo nanti malam dirinya tidak akan "memaksa untuk mengakhiri pertandingan dengan kemenangan KO. "Yang jelas saya akan berusaha maksimal untuk memenangkan pertandingan. Tidak harus dengan KO. Jika saya memaksa harus menang menang KO takutnya malah jadi blunder. Tapi kalau da kesempatan (untuk menang KO) pasti akan saya optimalkan," lanjutnya.
"Chris John memang sudah lama tidak bisa mengakhiri pertandingan dengan meng-KO lawan. Kali terakhir die menang TKO adalah saat mempertahankan gelarnya kali ke-10 melawan petinju Panama Roinet Caballero pada 26 Januari 2008 di Istora Senayan, Jakarta. Pertandingan itu dimenangkan oleh Chris John dengan TKO di ronde ketujuh.
Seperti rilis yang disebarkan promotor (Dragon Fire), Piriyapinyo yang tahun ini meng-KO tiga lawan yang dihadapi dirinya siap mengkanvaskan Chris John. "Saya sudah bertinju di level Asia selama tujuh tahun dan semua lawan saya kalahkan. Jadi, inilah saatnya saya menghadapi petinju terhebat Asia, Chris John dan mengalahkannya," cetus Piriyapinyo.
JAKARTA - Pada 5 Mei lalu, dua petinju kebanggaan Indonesia, Chris John dan Daud Yordan melakoni duel di Marina Bay Sands Singapura. Chris John yang
BERITA TERKAIT
- Liverpool Vs Real Madrid: 10 Pemain Absen Termasuk Vinicius
- Indonesia Masters 2025: Ginting Bicara Kenangan
- Banjir Pelatih Asing di Piala AFF 2024, Hanya Ada 1 Lokal
- Luar Biasa! 2 Pemain Non-Pelatnas PBSI Lulus BWF World Tour Finals 2024
- Begini Persiapan Megan C Sutanto Menuju Laga Olimpiade
- Inilah Kontestan BWF World Tour Finals 2024, Ngeri di Tunggal Putra