Memotivasi Tokoh dan Anak Bangsa Bangun Negeri, Ketua DPD RI Raih Obsession Awards 2020
“Dengan harapan agar dapat memberikan motifasi dan inspirasi kepada masyarakat luas untuk berani berbuat bagi kemajuan bangsa dan negara,” ujar Ma'ruf.
Untuk itu, dia mengucapkan terimakasih dan apresiasi kepada OMG atas pemberian award ini. "Yang telah menjadi tradisi sejak 16 tahun yang lalu," ungkap orang nomor dua di Indonesia ini.
Dia bercerita, dirinya masih ingat betul pada 2018 yang lalu. Saat itu dia menerima Obsession Award untuk kategori Lifetime Achievement dalam kapasitas tokoh agama Islam yang telah memberikan kontribusi besar bagi upaya menjaga kesinambungan, kerukunan, dan persatuan antar umat beragama di negeri ini.
"Sesungguhnya merawat kerukunan dan persatuan bangsa Indonesia adalah tanggung jawab kita semua," ucapnya.
Berikut daftar penerima "Obsession Awards 2020":
Lifetime Achievement:
1. Ir. H. Akbar Tanjung - Ketua Dewan Kehormatan DPP Partai Golkar (2019-2024) ,
2. Prof. Dr. Drs. Emil Salim, MA. - Ketua Dewan Pertimbangan Presiden RI (2010–2014)
Ketua DPD RI AA LaNyalla Mahmud Mattalitti mendapatkan penghargaan Obsession Awards 2020.
- Harapkan Semua Target Prolegnas 2025 Tercapai, Sultan Siap Berkolaborasi dengan DPR dan Pemerintah
- Sultan dan Beberapa Senator Rusia Membahas Kerja Sama Pertahanan dan Pangan
- Terima Kunjungan Utusan Partai Nahdhoh Tunisia, Sultan: Lembaga Parlemen Adalah Roh Demokrasi
- Komite III DPD Akan Panggil Menkes Terkait Dugaan Maladministrasi PMK 12/2024
- Anggota DPD RI Ning Lia Bertemu Penjabat Gubernur Jatim untuk Serap Aspirasi untuk Kemajuan Daerah
- Senator Filep Wamafma Mengapresiasi Kemendikbud Tetap Jalankan Program Beasiswa PIP dan KIP Kuliah