Memuluskan Airlangga Capres 2024, Amali Pimpin Konsolidasi Golkar di Sultra
Selasa, 08 Februari 2022 – 23:50 WIB
![Memuluskan Airlangga Capres 2024, Amali Pimpin Konsolidasi Golkar di Sultra](https://cloud.jpnn.com/photo/arsip/normal/2022/02/08/zainuddin-amali-tiga-dari-kiri-di-panggung-saat-konsolidasi-kn1x.jpg)
Ketua Bappilu Partai Golkar Zainuddin Amali (tiga dari kiri di panggung) saat konsolidasi pemenangan Pilpres 2024 Partai Golkar di Sultra. Foto: Amjad/JPNN.com.
Selain itu, di daerah juga sudah kencang munculnya sukarelawan-sukarelawan untuk mendukung calon presiden yang diusung oleh partai berlambang pohon beringin tersebut.
"Sukarelawan sampai hari ini terus tumbuh dan bersemangat. Itu nanti akan ditampung oleh daerah, kemudian diinventarisasi dan didorong ke pusat untuk disaring. Prinsipnya, ini positif untuk calon yang diusung," kata Zainudin Amali. (dkk/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Ketua Bappilu Partai Golkar Zainudin Amali memimpin konsolidasi di Sulawesi Tenggara.
Redaktur : Boy
Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Paket Insentif Ekonomi dari Pemerintah Jadi Angin Segar bagi Industri Otomotif
- Berdampak Positif, Pemerintah Bakal Perpanjang Insentif PPN DTP bagi Sektor Properti
- PPN Jadi 12 Persen, Pakar: Paket Stimulus Ekonomi Akan Meringankan Beban Masyarakat
- Airlangga Dorong Koperasi Terus Tumbuh dan Beregenerasi
- Berlaku 1 Januari 2025, Pemerintah Pastikan PPN 12% Sasar Kelompok Barang dan Jasa Mewah
- Timnas Wing Chun Borong 15 Medali, Sampaikan Terima Kasih pada Airlangga