Menag Yaqut Absen Raker dengan Komisi VIII Untuk Bahas Evaluasi Haji 2024

Menag Yaqut Absen Raker dengan Komisi VIII Untuk Bahas Evaluasi Haji 2024
Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas. Foto: Ricardo/JPNN

"Tanggal 26 September itu ada rapat Paripurna kalau tidak salah. Jadi, yang memungkinkan untuk kita lanjutkan rapat evaluasi itu pada 27 September 2024," katanya.

Rapat kemudian menyepakati penundaan evaluasi pelaksanaan Haji 2024. DPR mengagendakan kegiatan itu dilangsungkan pada 27 September.

Diketahui, raker seharusnya juga dihadiri Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadihingga Direktur PT Garuda Indonesia Irfan Setiaputra.

Namun, dua pejabat yang disebut belakangan juga tidak hadir dalam Raker evaluasi pelaksanaan Haji 2024 dan diwakili oleh sosok lain. (ast/jpnn)


Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas absen dalam Rapat Kerja (Raker) bersama Komisi VIII DPR RI di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Senin (23/9).


Redaktur : Elfany Kurniawan
Reporter : Aristo Setiawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News