Menakar-nakar Kandidat Menteri Keuangan

Darmin Tegas, Armida Luwes terhadap DPR

Menakar-nakar Kandidat Menteri Keuangan
Menakar-nakar Kandidat Menteri Keuangan

Hanya, kini kans Agus untuk menjadi Menkeu sedikit kabur. Sebab, Senin lalu (17/5) rapat umum pemegang saham (RUPS) kembali menunjuk dia sebagai Dirut Bank Mandiri. Sayang, setelah RUPS, Agus yang sudah ditunggu-tunggu wartawan itu tidak hadir dalam jumpa pers.

Dengan berbagai profil seperti itu, spekulasi paket Menkeu-wakil Menkeu mengerucut. Salah satu opsi yang paling kuat adalah Armida Alisjahbana-Anggito Abimanyu (AA-AA). Dradjad Wibowo, ekonom Sustainable Development Indonesia (SDI) yang juga wakil ketua umum PAN sekaligus orang dekat Hatta, menyatakan mendengar informasi tentang kemungkinan bahwa paket AA-AA itulah yang akan maju. "Dengar-dengar memang seperti itu. Tapi, pastinya belum tahu," ucap dia melalui pesan singkat kemarin.

 Ahmad Erani sebetulnya menilai sosok Darmin paling ideal. Namun, jika Darmin tetap ditempatkan di BI, paket lain yang juga kuat adalah Anny Ratnawati-Anggito Abimanyu (AR-AA). "Paket tersebut cukup ideal, Anny punya karakter tegas dan Anggito jago di fiskal," terang dia. (ahmad baidhowi/c11/cfu)
Berita Selanjutnya:
Ada 98 Transaksi Teroris

PENGGANTI Sri Mulyani Indrawati sebagai menteri sudah ditentukan Jumat, 14 Mei lalu. Publik tinggal menunggu pengumuman. Siapa dia? "Profesional,


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News