Menaker Blusukan Galang Dukungan Program Sejuta Rumah

Menaker Blusukan Galang Dukungan Program Sejuta Rumah
Hanif Dhakiri. Foto: dok/JPNN.com

Dikatakan Hanif saat ini yang mendesak dilakukan adalah inventaris penyediaan lahan untuk pembangunan perumahan yang lokasinya tersebar di berbagai daerah di Indonesia, termasuk di kawasan-kawasan industri yang banyak pekerjanya.

“Kita terus melakukan pendekatan terhadap pemerintah daerah dan perusahaan-perusahaan industri dan pihak terkait lainnya untuk mendukung penyediaan lahan-lahan kosong di kawasan industi yang bisa dimanfaarkan untuk membangun rusunawa atau rusunami,” jelasnya. (fat/jpnn)


JAKARTA - Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) M Hanif Dhakiri bakal berkeliling menemui pengusaha dan pekerja yang berada di kawasan-kawasan industri,


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News