Menaker Ida dan Tim Kerja Persiapan LPN Bahas Upaya Tingkatkan Daya Saing Indonesia

Ketua Tim Kerja Persiapan LPN Bomer Pasaribu mengungkapkan permasalahan krisis ekonomi, krisis lingkungan global, dan pandemi Covid-19 sangat berpengaruh terhadap tingkat produktivitas Indonesia dan daya saing saat ini.
Menurut Bomer Pasaribu, hal tersebut menjadi tugas LPN dalam mencari arah, kebijakan, dan solusi strategis untuk bangsa ini agar keluar dari permasalahan tersebut.
“Ini bisa tercapai dengan adanya komitmen pembentukan Pokja di daerah atau sektor," kata Bomer Pasaribu.
Bomer mengatakan daerah atau sektor perlu mempersiapkannya dalam mendukung percepatan Gerakan Nasional Peningkatan Produktivitas dan Daya Saing (GNP2DS), termasuk perencanaan anggaran yang sesuai dengan kebutuhan dan program kerja LPN. (mrk/jpnn)
Setelah terbitnya Perpres 1/2023, Menaker Ida Fauziyah bersama Tim Kerja Persiapan LPN membahas upaya peningkatan produktivitas dan daya saing Indonesia
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
- Menhut: MoU dengan Kemnaker untuk Perluas Lapangan Kerja-Pemberdayaan Petani Hutan
- Grab Indonesia Klarifikasi soal Pemberian BHR Rp 50 Ribu ke Mitra Pengemudi
- Kemnaker Evaluasi Aplikator Transportasi Daring Soal Laporan Pemberian BHR Rp 50 Ribu
- Kemnaker dan Kemendikdasmen Teken MoU Sinkronisasi Pendidikan dan Ketenagakerjaan
- Kemnaker Terus Mempercepat Klaim JHT dan JKP bagi Eks Pekerja Sritex Group
- Lantik Pejabat Tinggi Madya, Menaker Yassierli Berpesan Begini