Menaker Ida: Nabi Muhammad Adalah Role Model Pembangunan SDM
Sabtu, 23 November 2019 – 02:50 WIB

Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah. Foto: Humas Kemnaker
Acara peringatan Maulid Nabi Muhammad ini bertemakan "Melalui Peringatan Maulid Nabi Muhammad SWA, Kita Tingkatkan Etos Kerja ASN Kemnaker Dalam Membangun SDM Unggul."
Acara ini diikuti pejabat tinggi madya dan pratama Kemnaker, ASN di lingkungan Kemnaker, serta Mitra Kerja Kemnaker. Acara ini juga menghadirkan KH Ahmad Muwafiq (Gus Muwafiq) sebagai penceramah.(adv/jpnn)
Perjuangan Nabi Muhammad dalam membangun peradaban manusia tersebut sejalan dengan visi dan misi pemerintah yang fokus dalam pembangunan SDM.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Menhut: MoU dengan Kemnaker untuk Perluas Lapangan Kerja-Pemberdayaan Petani Hutan
- Grab Indonesia Klarifikasi soal Pemberian BHR Rp 50 Ribu ke Mitra Pengemudi
- Kemnaker Evaluasi Aplikator Transportasi Daring Soal Laporan Pemberian BHR Rp 50 Ribu
- Kemnaker dan Kemendikdasmen Teken MoU Sinkronisasi Pendidikan dan Ketenagakerjaan
- Kemnaker Terus Mempercepat Klaim JHT dan JKP bagi Eks Pekerja Sritex Group
- Lantik Pejabat Tinggi Madya, Menaker Yassierli Berpesan Begini