Menaker Ida Ungkap Keuntungan Program Pemagangan Tenaga Kerja Indonesia-Jepang, Simak
Rabu, 27 Maret 2024 – 20:29 WIB

Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah mengungkapkan Indonesia-Jepang akan terus menjalin hubungan yang baik melalui berbagai program. Foto: dok Kemnaker
"Kami ini dengan kondisi ini perlu terus menjalin hubungan yang saling menguntungkan antara Indonesia dan Jepang, di antaranya melalui program pemagangan yang sudah terjalin sekitar 30 tahun," ucapnya. (jpnn)
Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah mengungkapkan Indonesia-Jepang akan terus menjalin hubungan yang baik melalui berbagai program.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Menhut: MoU dengan Kemnaker untuk Perluas Lapangan Kerja-Pemberdayaan Petani Hutan
- Grab Indonesia Klarifikasi soal Pemberian BHR Rp 50 Ribu ke Mitra Pengemudi
- Kemnaker Evaluasi Aplikator Transportasi Daring Soal Laporan Pemberian BHR Rp 50 Ribu
- Kemnaker dan Kemendikdasmen Teken MoU Sinkronisasi Pendidikan dan Ketenagakerjaan
- Kemnaker Terus Mempercepat Klaim JHT dan JKP bagi Eks Pekerja Sritex Group
- Lantik Pejabat Tinggi Madya, Menaker Yassierli Berpesan Begini