Menaker: Manfaatkan Medsos untuk Bisnis Ritel dan UMKM, Jangan Sebarkan Hoaks
Kamis, 14 Februari 2019 – 15:56 WIB

Menaker Hanif Dhakiri saat menemui ratusan pengusaha Paguyuban Ritel Tradisional di Bekasi, Jawa Barat, Kamis (14/2). Foto: Humas Kemnaker
"Pengangguran kita saat ini 5,3 persen. Yang merupakan angka pengangguran terendah sepanjang sejarah reformasi," kata Hanif
Namun Indonesia memiliki tantangan terhadap pembangunan SDM.Oleh karena itu pemerintah mencanangkan tahun 2019 sebagai tahun pengembanganSDM.
"Pemerintah terus mengoptimalkan pendidikan dan pelatihan dengan terus menggenjot melalui pelatihan vokasi secara masif," kata Hanif.
Tahun ini, kemnaker akan memfasilitasi pelatihan sebanyak 228 ribu orang yang terbagi diberbagai kejuruan di fasilitasi melalui Balai Latihan Kerja di seluruh Indonesia secara gratis dengan persyaratan yang mudah tanpa batasan umur dan jenjang pendidikan.(jpnn)
Menaker M Hanif Dhakiri meminta pelaku usaha ritel dan dan UMKM agar memanfaatkan media sosial (medsos) secara optimal untuk berbisnis dan memperluas jejaring kerja.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Estpos Hadir di Pontianak, UMKM Kalbar Siap Masuk Era Digital
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Dapat Sambutan Positif, Ramadan Rhapsody 2025 Raup Omzet Fantastis
- Digitalisasi Transaksi Dorong UMKM Pontianak Bersaing di Kancah Nasional
- Keren! Rumah Tamadun Ubah Limbah Jadi Lapangan Kerja Bagi Perempuan dan Warga Binaan
- Sukses Sebelum 30: Eks Pegawai Sukses Merintis Brand Lokal Kingman Bersama Shopee