Menaker: Siapkan Generasi yang Mampu Menghadapi Perubahan
Tidak hanya melalui pendidikan, pelatihan kerja juga dapat menjadi alternatif dalam upaya peningkatan keterampilan.
“Akses pelatihan sama pentingnya dengan akses pendidikan.Selain memperkuat program Balai Latihan Kerja, Pemerintah juga berencana membangun 1000 Balai Latihan Kerja komunitas tahun depan,” kata Menaker Hanif.
Senada dengan Menaker, Rektor Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya. Prof.Ir. Achmad Jazidie, M.Eng mengungkapkan bahwa mahasiswa harus siap berubah dalam pola hidup, pola pikir, pola belajar, dan pola bekerja.
"Harus mengembangkan diri, mengembangkan kepribadian yang baik dan beradaptasi dengan perubahan teknologi. Keberhasilan hidup perlu diperjuangkan, tidak cukup hanya dalam impian," tutupnya.(adv/jpnn)
Menaker M. Hanif Dhakiri meminta agar perguruan tinggi supaya mencetak generasi muda yang siap menghadapi perubahan jaman di era digitalisasi.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Wamenaker Immanuel Ebenezer Ingin Negara Selalu Hadir Memajukan Industri Musik
- Menaker Ajak Dunia Usaha Terus Perkuat Kerja Sama, Ini Tujuannya
- Kemnaker Terima Aksi Demo Damai dari Serikat Pekerja
- Terjadi Kecelakaan Kerja Berulang, Wamenaker Tinjau Smelter IMIP
- Menaker Yassierli dan Mendagri Tito Gelar Rakor, Bahas PHK hingga Upah Minimum 2025
- Menaker Yassierli Bertekad Pertahankan WTP Lewat Penguatan Integritas Pegawai