Menaker Yassierli Pastikan Pelaksanaan Norma Ketenagakerjaan di Libur Nataru 2024
Jumat, 27 Desember 2024 – 09:05 WIB

Menteri Ketenagakerjaan Yassierli melakukan kunjungan kerja ke Trans Studio Bandung pada Rabu (25/12/2024) untuk memastikan pelaksanaan norma ketenagakerjaan selama libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025. Foto: Kemnaker
"Jadi, kehadiran kami ini untuk memastikan bahwa norma ketenagakeejaan itu terkawal dan betul-betul dilaksanakan di kondisi apapun. Karena norma itu tidak membedakan Nataru dan bukan," katanya.
Dia juga mengapresiasi pihak Trans Studio Bandung yang telah menerapkan norma ketenagakerjaan dengan baik.
Fahrurozi berharap kunjungan ini dapat meningkatkan kesadaran para pengusaha dan pekerja untuk menjunjung tinggi norma ketenagakerjaan.(fri/jpnn)
Menaker Yassierli berkunjung ke Trans Studio Bandung pada Rabu (25/12/2024) untuk memastikan pelaksanaan norma ketenagakerjaan selama libur Nataru.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- Menaker Yassierli Ungkap Ada 40 Perusahaan Belum Bayar THR
- Kemnaker dan Kemendikdasmen Teken MoU Sinkronisasi Pendidikan dan Ketenagakerjaan
- Kemnaker Terus Mempercepat Klaim JHT dan JKP bagi Eks Pekerja Sritex Group
- Terbitkan SE, Menaker Tegaskan THR Harus Dibayar Penuh, tidak Boleh Dicicil
- Lantik Pejabat Tinggi Madya, Menaker Yassierli Berpesan Begini
- Menaker: Karyawan PT Sritex yang di-PHK Bisa Kembali Bekerja 2 Minggu Lagi