Menakertrans jadi 'Juru Kawin' Daerah
Rabu, 16 Desember 2009 – 17:47 WIB

Menakertrans jadi 'Juru Kawin' Daerah
Hanya saja, hampir seluruhnya penandatanganan yang juga disaksikan Menko Perekonomian Hatta Radjasa itu dilakukan oleh Wakil Gubernur (Wagub) masing-masing daerah. Seperti Jawa Timur yang dihadiri Wagub Jatim, Saifullah Yusuf dan Sulawesi Tenggara, Wagub Saleh Lasata. Dari Sulbar ditandatangani langsung oleh Gubernurnya, Anwar Adnan Saleh.
Baca Juga:
Dengan ditandatanganinya 71 naskah KSAD maka jumlah kesepatakan antargubernur sudah mencapai 188 yang sepakat untuk melakukan peningkatan pembangunan transmigrasi. Kesan bahwa program transmigrasi hanya memindahkan permasalahan baru ke daerah tujuan transmigran tidak disanggah Cak Imin. Karena itu menurutnya, paradigma itu harus dirubah melalui temu nasional transmigarasi yang dilakukan.
“Temu nasional ini ingin merubah paradigma itu. Dalam hal ini kami akan menjembatani daerah pengirim dan penempatan untuk bekerja sama, baik persiapan pemberangkatan, bentuk kualitas, dan infrastruktur yang tersedia,” katanya. Karena itu, Cak Imin optimis lima tahun mendatang transmigrasi akan menjadi andalan jembatan jalan pertumbuhan ekonomi di daerah-daerah. (awa/jpnn)
JAKARTA – Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Menakertrans), Muhaimin Iskandar menjadi “jaru kawin” antar daerah yang berkomitmen
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- BAZNAS dan Ulama Palestina Perkuat Kerja Sama untuk Palestina
- InJourney Hadirkan Tarian Nusantara di TMII, Diikuti 500 Anak Dari Sabang Sampai Merauke
- Minta Eksepsi Aipda Robig Zaenudin Ditolak, JPU Tegaskan Dakwaan Sudah Sah dan Cermat
- KPK Periksa Komisaris PT Inti Alasindo Energy Terkait Kasus Korupsi PGN
- Eks Staf Ahli Pertanyakan Proses Laporan Dugaan Suap Pimpinan DPD RI ke KPK
- Prajurit TNI AL Sigap Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di Pesawaran Lampung