Webinar Kemerdekaan KLHK
Menanamkan Kesadaran Lingkungan di Hari Kemerdekaan
Jumat, 21 Agustus 2020 – 03:22 WIB
4. Lomba Video TikTok dengan tema "Kampanye Menjaga Lingkungan dan Akan Menjadi Pejuang Lingkungan" yang diikuti oleh 92 peserta yang berasal dari masyarakat umum. Dengan pemenang:
a. Juara 1 yaitu Marni Syafitriani AS dari Makassar.
b. Juara 2 yaitu Tim Korban Semu dari Lumajang, Jawa Timur.
c. Juara 3 yaitu Edy Suranta Ginting dari Buol, Sulawesi Tengah.
Diskusi yang kontruktif yang diselenggarakan dengan generasi muda diharapkan dapat menjadi upaya untuk menanamkan nilai, kesadaran, dan tanggung jawab cinta lingkungan serta berkontribusi kepada lingkungan.(jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Webinar NGOPI menjadi wadah diskusi interaktif antara pemerintah dan mahasiswa seluruh Indonesia untuk menjaring pelibatan mahasiswa dalam upaya mewujudkan Indonesia Maju melalui kontribusi pelestarian alam.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Komitmen Mengurangi Sampah, PT Godrej Consumer Products Raih Penghargaan KLHK
- Menteri LH Hanif Faisol Terjun Langsung Bersihkan Sampah di Kali Cipinang
- Prabowo Subianto Pecah KLHK jadi 2 Kementerian Berbeda
- Ini Deretan Keberhasilan yang Dicapai KLHK Selama 10 Tahun Dipimpin Menteri Siti Nurbaya
- Mendukung NDC, Menteri LHK Siti Nurbaya Beri Penghargaan PT ITCI Kartika Utama
- Hashim: Penghargaan dari KLHK Sebagai Dorongan Untuk Terus Membuktikan Komitmen Iklim