Menang, Contador Langsung Pimpin Klasemen
Jumat, 27 Januari 2012 – 14:10 WIB

Menang, Contador Langsung Pimpin Klasemen
"Rasanya hebat bisa menyaksikan dia (Contador) mengambil sprint akhir dan meraih kemenangan pertamanya musim ini. Kini kami akan membantunya mempertahankan posisi pimpinan lomba," terang Mauduit.
Lomba etape keempat yang berlangsung dinihari tadi WIB, merupakan lomba individual time trial (ITT). Lomba berlangsung di San Luis untuk menyelesaikan lomba yang berjarak 19,5 km. (ady)
MIRADOR DEL POTRERO - Etape tanjakan menjadi ajang pembuktian bagi kualitas Alberto Contador. Pembalap Spanyol yang menjadi andalan tim Saxo Bank
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bek Dewa United Pengin Menang di 5 Laga Sisa
- Liga Spanyol: Menang 1-0 dari Mallorca, Barcelona Makin Kukuh di Puncak Klasemen Sementara
- Getafe vs Real Madrid: Los Blancos Tanpa Mbappe & Mendy
- Deretan Bintang yang Absen di Sudirman Cup 2025
- Buat 40 Tembakan, Barcelona Menjauh dari Real Madrid
- MotoGP 2025: Aprilia Tunjuk Pembalap Pengganti Jorge Martin di Spanyol