Menang Gugatan atas PDIP, Tia Rahmania: Saya Bersyukur karena Terkait Nama Baik

Menang Gugatan atas PDIP, Tia Rahmania: Saya Bersyukur karena Terkait Nama Baik
Mantan Politikus PDI Perjuangan Tia Rahmania. Foto: Abdul Malik Fajar/JPNN

"Terkait langkah hukum berikutnya saya serahkan kuasa hukum," katanya.

Tia mengaku saat ini hanya fokus berkegiatan di kampus dengan mengajar, karena ingin bermanfaat bagi sesama.

"Sekarang saya tetap berkehiatan sebagai akademisi di kampus dan melakukan kegiatan-kegiatan sosial untuk masyarakat seperti sebelumnya, yang penting bisa menjadi manfaat bagi masyarakat," ujarnya. (ast/jpnn)

Yuk, Simak Juga Video ini!

Eks kader PDI Perjuangan Tia Rahmania mengaku menyerahkan ke pengacara soal langkah ke depan setelah muncul putusan di PN Jakpus.


Redaktur : M. Adil Syarif
Reporter : Aristo Setiawan

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News