Menang Kalah
Oleh Dahlan Iskan
jpnn.com - Takut berubah-ubah. Karena itu saya tidak segera menuliskannya. Biarpun Presiden Donald Trump sudah bikin 'pertunjukan' besar lagi di Osaka Minggu lalu.
Tak disangka secepat ini. Trump kini mengizinkan perusahaan Amerika kembali memasok barang ke Huawei. Yang perusahaan-perusahaan tersebut sempat kehilangan omset puluhan triliun rupiah.
Trump juga membatalkan eskalasi. Dengan cara tidak jadi memungut bea masuk seluruh barang Tiongkok.
Namun Trump juga tidak mencabut sanksi tahun lalu: dua kali menaikkan tarif untuk golongan barang tertentu sampai 25 persen itu. KTT G20 pun berakhir.
Sampai Trump meninggalkan G20 di Osaka tidak ada perubahan. Berarti kedelai tidak jadi tempe. Termasuk Trump tetap pada putusan untuk memulai kembali perundingan dagang dengan Tiongkok itu.
Tiongkok tidak bisa dibilang menang. Hanya tidak lebih kalah.
Huawei-lah yang menang selangkah. Dari kekalahannya tiga langkah tahun lalu.
Perusahaan Amerika seperti Qualcomm dkk juga tertolong. Bukan menang. Kembali bisa jualan chips ke Huawei: pembeli terbesarnya.
Kedelai tidak jadi tempe. Trump tetap pada putusan untuk memulai kembali perundingan dagang dengan Tiongkok. Tiongkok tidak bisa dibilang menang. Hanya tidak lebih kalah.
- Kabinet Ramping
- Ini Tanggapan Warga Indonesia di Amerika Setelah Pelantikan Presiden Trump
- Dunia Hari Ini: Donald Trump Sesumbar Telah Memulai Zaman Keemasan Amerika Serikat
- Huawei Merilis Foto-Foto Maextro S800, Mercedes-Benz Maybach Kalah Panjang
- Donald Trump Bakal Menghapus Kebijakan Kendaraan Listrik, Pegiat Lingkungan Siap-Siap
- Donald Trump Presiden Amerika, Ini 5 Pernyataan Kontroversialnya di Hari Pertama