Menang Kalah PDI-P Tolak Hasil Pilkada Jabar

Menang Kalah PDI-P Tolak Hasil Pilkada Jabar
Menang Kalah PDI-P Tolak Hasil Pilkada Jabar
"Ada ketidaksiapan. Misalnya saja sampai formulir C 1 difotokopi. Itu fatal. Selesai difotokopi dicoblosin. Siapa yang mau ngontrol?" ujar Hasanuddin.

Selanjutnya kata Hasanuddin, ada surat edaran dari KPU yang tidak ditanggapi tingkatan eksekutif. Sehingga puluhan perusahaan atau pabrik masih buka pada saat hari pencoblosan yang menyebabkan banyak orang tidak ikut mencoblos.

"KPU kirim surat ke gubernur tapi gubernur belum menginformasikan terutama di lumbung-lumbung buruh. Sehingga sekitar 120 ribu buruh belum nyoblos," terangnya.

Hasanuddin juga mengkritisi dari sisi kesiapan. Ketua DPD PDI Perjuangan Jawa Barat itu menerangkan banyak rumah sakit yang tidak disiapkan Tempat Pemungutan Suara (TPS).

JAKARTA - Politisi PDI Perjuangan TB Hasanuddin menerangkan pihaknya akan melaporkan temuan-temuan kecurangan yang terdapat di Pemilihan Kepala Daerah

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News