Menang Kalah PDI-P Tolak Hasil Pilkada Jabar
Jumat, 01 Maret 2013 – 13:29 WIB

Menang Kalah PDI-P Tolak Hasil Pilkada Jabar
"Banyak rumah sakit yang tidak disiapkan TPS mobile karena yang sudah diinfus tidak mungkin cari TPS dan itu jumlahnya ribuan," ucap Hasanuddin.
Kemudian ia juga mengkritisi mengenai calon petahana yang membagi-bagikan dana bantuan sosial di hampir seluruh desa yang terdapat di Jawa Barat tepat sebelum hari pencoblosan.
"Kemudian dari sisi incumbent sudah kesepakatan DPR kemudian disampaikan juga pada publik uang Bansos, infrastruktur bantuan ke kepala desa tidak dicairkan sebelum Pilgub, nyatanya saya punya data dan ditiap desa didistribusikan bahkan tanggal 23 malam," tukasnya. (gil/jpnn)
JAKARTA - Politisi PDI Perjuangan TB Hasanuddin menerangkan pihaknya akan melaporkan temuan-temuan kecurangan yang terdapat di Pemilihan Kepala Daerah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran