Menang, Obama Merasa Bangga terhadap Istrinya
Rabu, 07 November 2012 – 17:25 WIB
Dalam pidatonya, Obama mengucapkan terima kasih kepada semua warga negara yang telah menggunakan hak suaranya.
"Baik Anda yang memegang gambar Obama ataupun Romney, Anda telah memberikan suara. Anda telah membuat perubahan," kata Obama berpidato.
Obama pun mengaku sudah menelepon pesaingnya, pasangan Mitt Romney dan Paul Ryan. Ia mengklaim telah mengucapkan selamat atas persaingan yang sangat ketat dan terkadang brutal di masa kampanye.
CHICAGO - "Terima kasih teramat banyak", adalah kalimat pertama yang meluncur dari mulut Presiden AS, Barack Obama dalam pidato kemenangannya.
BERITA TERKAIT
- Jaga Demokrasi, 60 Universitas Jerman Angkat Kaki dari X
- Ukraina & Suriah Perkuat Hubungan Diplomasi Kemanusiaan di Tengah Invasi Rusia
- Gencatan Senjata Tak Berpengaruh, Tentara Israel Tetap Lakukan Pelanggaran di Lebanon
- Arab Saudi Janjikan Pelayanan Kelas Dunia untuk Jemaah Haji & Umrah
- Korsel Diguncang Skandal Politik, Korut Pamer Rudal Hipersonik
- Jerman dan Amerika Diguncang Aksi Teror, Prancis Panik