Menang, Obama Merasa Bangga terhadap Istrinya
Rabu, 07 November 2012 – 17:25 WIB
"Pertarungan kami mungkin terlalu sengit tapi itu karena kami sangat mencintai negeri ini," ujar bapak dua anak itu.
Lebih lanjut, Obama juga mengucapkan terima kasih kepada Wakil Presiden Joe Biden yang telah mendampinginya selama ini dan akan kembali mendampingi empat tahun ke depan. Tak lupa ia mengucapkan terima kasih kepada istri dan kedua anaknya.
"Saya akan katakan ini di depan umum, "Michelle saya tidak pernah lebih bangga daripada ketika melihat bangsa ini jatuh cinta kepadamu sebagai ibu negara'," ucap Obama sumringah.
Ucapan terima kasih terakhir dari presiden kulit hitam pertama di AS itu disampaikan untuk tim kampanyenya. Tim kampanye yang ia sebut sebagai yang terbaik dalam sejarah politik.
CHICAGO - "Terima kasih teramat banyak", adalah kalimat pertama yang meluncur dari mulut Presiden AS, Barack Obama dalam pidato kemenangannya.
BERITA TERKAIT
- BPK Dorong Tata Kelola Pendanaan Iklim yang Transparan dan Efektif
- Hubungan Presiden dan Wapres Filipina Retak, Beredar Isu Ancaman Pembunuhan
- Kemlu RI Berharap PM Israel Benjamin Netanyahu Segera Ditangkap
- Operasi Patkor Kastima 2024 Dimulai, Bea Cukai-JKDM Siap Jaga Kondusifitas Selat Malaka
- Hari Martabat dan Kebebasan, Simbol Ketahanan dan Harapan Rakyat Ukraina
- Gaza Menderita, Otoritas Palestina Tolak Rencana Israel Terkait Penyaluran Bantuan