Menang Telak di Muktamar, Sunanto Pimpin Pemuda Muhammadiyah

Menang Telak di Muktamar, Sunanto Pimpin Pemuda Muhammadiyah
KETUA UMUM: Sunanto akhirnya terpilih menjadi ketua umum Pengurus Pusat Pemuda Muhammadiyah (PPPM) periode 2018-2022. Foto: Ridho Hidayat/JawaPos.com

Sunanto sebelumnya merupakan ketua Bidang Hikmah dan Hubungan Antarlembaga PPPM 2014-2018. Selain itu, saat ini dia juga dipercaya sebagai koordinator nasional Jaringan Pendidikan Pemilih untuk Rakyat (JPPR) 2017-2019.(dho/JPC)


Calon Ketua Umum Pemuda Muhammadiyah Sunanto akhirnya memenangi pemilihan dalam muktamar di Yogyakarta, Rabu (28/11) malam.


Redaktur & Reporter : Antoni

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News