Menangis, Guru Honorer Nonkategori: Tolonglah Kami, Bapak Presiden
Selasa, 10 Maret 2020 – 18:00 WIB
Lina bahkan sampai menangis ketika menyampaikan harapannya kepada Jokowi.
Sebab, masih ada ratusan ribu guru dan tenaga pendidik berstatus nonkategori dengan usia di atas 35 tahun.
Kondisi mereka jauh dari kata sejahtera. Mereka hanya mendapatkan gaji di bawah UMR dan UMK.
"Bukankah Bapak Presiden menginginkan generasi penerus bangsanya itu cerdas? Merdeka belajar untuk para siswa, tetapi kenapa hak guru honorernya sendiri belum merdeka?" tutur Lina. (fat/jpnn)
1110 Penerbangan Terdampak Corona
Para guru nonkategori terus mengetuk hati Presiden Joko Widodo alias Jokowi agar mau mengangkat mereka menjadi pegawai negeri sipil (PNS).
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Pakar Politik Menyamakan Jokowi dengan Pembunuh Berdarah Dingin, Ini Sebabnya
- Jokowi Aktif Mendukung Paslon Tertentu, Al Araf: Secara Etika Itu Memalukan
- Al Araf Nilai Jokowi Memalukan Turun Kampanye di Pilkada 2024
- Pemprov Jateng Telah Mengangkat 8.909 Guru Tidak Tetap jadi PPPK
- Supriyani Divonis Bebas, PGRI: Kado Hari Guru Nasional
- Guru Honorer Supriyani Divonis Bebas, Menunggu Pengumuman Kelulusan PPPK 2024