Menangis karena Rambut
Jumat, 04 Mei 2012 – 18:19 WIB

Cameron Diaz. Foto:fanpop.com
MENGUBAH gaya rambut, ternyata, menjadi pengalaman yang menyedihkan bagi Cameron Diaz. Jangankan merasa senang dengan gaya rambut terbarunya, mantan kekasih Justin Timberlake itu menangis sedih setelah melihat hasil potongan terbarunya. Sebab, bagi Diaz, rambut adalah mahkota. "Sangat berarti bagi perempuan. Ketika tiba-tiba tak ada lagi, astaga," tutur Diaz sebagaimana dikutip People kemarin.
"Ada sedikit kesalahpahaman. Aku bilang hanya ingin dipotong sedikit, tetapi ternyata jadi sependek ini," ujarnya sambil memperlihatkan rambutnya.
Baca Juga:
Dalam wawancara dengan Jay Leno di talk show The Tonight Show, bintang film Charlie"s Angels itu menyatakan langsung kecewa dan tak dapat menahan kesedihannya setelah selesai dipotong. "Saya langsung menangis dan merasa sangat merana," ujarnya.
Baca Juga:
MENGUBAH gaya rambut, ternyata, menjadi pengalaman yang menyedihkan bagi Cameron Diaz. Jangankan merasa senang dengan gaya rambut terbarunya, mantan
BERITA TERKAIT
- Mengaku Sebagai Ayah Biologis Anak Lisa Mariana, Revelino Siap Tes DNA
- Ridwan Kamil Laporkan Lisa Mariana, Kuasa Hukum Beri Penjelasan
- The Cottons Persembahkan Lentera, Lagu Kasih Sayang untuk Orang Terdekat
- Samuel Rizal Kerasukan saat Syuting Film Mangku Pocong
- Indra Bekti dan Aldila Jelita Kembali Ungkap Keinginan Pindah ke Australia
- Ardhito Pramono Jadi Special Guest Konser Boyce Avenue di Jakarta