Menanti Investasi di Kawasan Ekonomi
jpnn.com, SAMARINDA - Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur mendorong lahirnya kawasan ekonomi khusus untuk melepaskan diri dari ketergantungan terhadap pertambangan.
Investasi yang masuk ke kawasan ekonomi khusus diharapkan menumbuhkan industri turunan dan neraca pertambangan Kaltim lebih baik.
Pada Januari 2019, neraca perdagangan ekspor impor surplus sebesar USD 1,18 miliar.
Meski demikian, angka tersebut mengalami penurunan dibanding neraca perdagangan pada Desember 2018 yang surplus sebesar USD 1,27 miliar.
Hal itu diakibatkan neraca perdagangan Kaltim masih terlalu didominasi pertambangan, khususnya batu bara.
Jika ekspor emas hitam menurun, neraca dagang terancam defisit.
Kepala Bidang Perdagangan Disperindagkop dan UMKM Kaltim Heni Purwaningsih mengatakan, volume ekspor-impor Kaltim memang selalu surplus. Hal itu terjadi karena volume ekspor lebih banyak dari impor.
Secara kasatmata, neraca perdagangan memang menguntungkan bagi Kaltim. Namun, dalam jangka panjang Bumi Etam harus bersiap.
Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur mendorong lahirnya kawasan ekonomi khusus untuk melepaskan diri dari ketergantungan terhadap pertambangan.
- Prabowo Dinilai Berhasil Membawa Investasi Jumbo dan Gibran Sukses Jaga Stabilitas Politik di Tanah Air
- Anindya Bakrie: Kita Harus Dorong Investasi Asing yang Ciptakan Lapangan Kerja
- Indonesia Siap Akselerasi Pertumbuhan Ekonomi dan Investasi Berkelanjutan dari AS
- Menko Perekonomian Ungkap Potensi Baru Dukungan Transisi Energi untuk Indonesia
- Tokoh Masyarakat Banten Minta PSN PIK 2 Jangan Dipolitisasi
- Dorong Laju Investasi di Ngawi, Bea Cukai Menerbitkan Izin Fasilitas Kawasan Berikat