Menaruh Perhatian pada Seniman, Pak Ganjar Kirim Bantuan ke 80 Desa
Rabu, 28 April 2021 – 20:05 WIB

Panggung Kahanan seniman Temanggung di Magelang. Foto: IG @ganjarpranowo
Pagelaran secara daring ini merupakan respon Ganjar untuk membantu para seniman tetap kreatif di kala pandemi.
Pada Ramadan tahun ini Panggung Kahanan digelar di enam kota. Dimulai di Kendal, Pati, Kota Magelang, Banyumas, Kota Surakarta, dan Kota Pekalongan. (flo/jpnn)
Semangat seniman itu direspons baik oleh Gubernur Ganjar Pranowo dengan memberikan bantuan berupa alat gamelan.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Semangati Hasto, Ganjar Hadir di Pengadilan Tipikor
- Konon, Kader di Tingkat Bawah Meminta Megawati Jadi Ketum PDIP saat Kongres
- Megawati Tonton Teater di GKJ, Menterinya Prabowo Ikut Hadir
- Menteri Prabowo Sebut Jokowi Bos, Ganjar Khawatir Ada Matahari Kembar
- Titiek Puspa, Seniman Sejati Hingga Akhir Hayat
- Berkah Ramadan, Perempuan Bangsa Beri Santunan Ratusan Seniman di Garut